UJI KOMPETENSI
Jawablah
petanyaan berikut dengan jawaban yang jelas.
1. Jelaskan secara singkat sejarah
masuk dan berkembangnya kebudayaan hindu-budha di Indonesia!
Jawab :
Masuk dan berkembangnya
kebudayaankehidupan hindu-budha di Indonesia melalui kontak hubungan pelajaran
dan perdagangan antara india dan Indonesia yang di perkirakan telah terjalin
sejak awal masehi. Agama budha mulai diperkenalkan kepada masyarakat Indonesia
2 abad kemudian, hal ini dibuktikan melalui sumber visual yang berupa acara
budha yang ditemukan di Sulawesi selatan.Kebudayaan ini membuat perubahan besra
terhadap Indonesia yang mengatarkan bangsa ini masuk jaman sejarah.
Pengaruh kenudayaan ini semakin
nyata terlihat dalam susnan masyarakat yaitu timbulnya kedudukan kerajaan dan
bentuk pemerintahan kerajaan.
Agama hindu dan budha dikenalakan
tidak melalui kekerasan atau dilakukan oleh para pedagang. Kerjaan yang pertama
kali dikembangkan ajaran hindu-budha yaitu kerajaan hindu di Kalimantan timur,
kerajaan tarumanegara dan kutai di jawa barat.
2. Apa sajakah yang mempengaruhi
masuk dan berkembangnya kebudayaan hindu-budha di Indonesia?
Jawab :
Yang
mempengruhi masuk dan berkembangnya kebudayaan hindu-budha di Indonesia adalah
ditemukannya keterangan-keterangan tertulis yaitu batu-batu bersurat di daerah
kutai (Kalimantan timur) dan di jawa barat seperti tulisan berhuruf palawa dan
bahasa sansekerta pengaruh ini dating dari india.
3. Apa sajakah yang mendorong masuk
dan berkembangnya kebudayaan hindu-budha di Indonesia?
Jawab :
yang
mendorong masuk dan berkembangnya kebudayaan hindu-budha di Indonesia adalah
hanya berhubungan soal-soal keagamaan dan pandangan hidup. Inilah yang akan
memperngaruhi dan menentukan arah perkembangan selajutnya dari kebudayaan
hindu-budha selama jalan klasik.
4. Siapa sajakah yang menyebar
luaskan ajaran agama hindu-budha di Indonesia!
Jawab :
yang
menyebar luaskan ajaran agama hindu-budha di Indonesia adlah para pendeta dan
brahmana dari india memlalui raja-raja dari kerajaan yang ada di Indonesia.
5. Sebutkan daerah-daerah yang
pertama kali di kembangkan ajaran agama hindu-budha di Indonesia!
Jawab :
Daerah
yang pertama kali dijumpai yaitu kerajaan Hindu di Kalimantan, kerajaan Kutai
dan Tarumanegara di Jawa Barat, Sumatera, Sulawesi, dan bali.
No comments:
Post a Comment